Rabu, 07 Oktober 2009

Eksperimen Fisika I 2009/2010 (MAF 1519)


mata kuliah ini mempunyai bobot 2 SKS (0-2 SKS), kegiatan perkuliahan berupa praktikum yang terbagi dalam beberapa tahapan yaitu pre test, pengambilan data, laporan mingguan, laporan akhir & poster, seminar dan UAS. untuk menunjang kelancaran proses perkuliahaan/praktikum, maka praktikum dilaksanakan dengan mengacu pada modul praktikum. adapun modul praktikum eksperiman fisika 1:
1. Cover
2. Kata Pengantar
3. Tata Tertib, Prosedur Praktikum & Keselamatn Laboratorium
4. Panduan Penulisan Laporan
5. Errors, Significant Figures & Rounding Off
6. Praktikum :
....I... Tetes Minyak Millikan
....II.. Sinar Katoda (e/m)
....III. Efek Fotolistrik (h/e)
....IV.. Spektrum Kisi
....V. Difraksi Franhaufer dengan Laser HeNe
....VI. Radiasi Termal

Dalam perkuliahan Eksperimen Fisika 1 ini, Dosen dibantu oleh 6 orang Asisten yang bertanggung jawab dalam memandu praktikan dalam pengambilan data dan evaluasi laporan mingguan. sebelum mengikuti setiap judul/modul praktikum, praktikan diwajibkan lulus pre test yang diberikan oleh Dosen Pembina Eksperimen Fisika 1. Pembagian kelompok, jadwal praktikum, dan jadwal pre test tercantum dalam pengumuman di Lab Opto-fisika Modern


Pengumuman:
Senin, 19 Oktober 2009 : Kontrak Kuliah & Asistensi, Semua praktikan Wajib Datang


Dosen Pembina :
Dr Edy Supriyanto, S.Si, M.Si ....081322321472
Supriyadi, S.Si .....................0331 7855272

Asisten :
Muhammad Rofiq ............................085330111015
Fikru Maruntut Rusdan (koordinator ) .....08980643878
Ihtiari P .......................................085645853203
Sudarmadi Sudaro ...........................0331 9178121
Nenny Dwi Anggraini ........................08990563813
Dinda Kusuma Wardani Timbang ..........085649257452

2 komentar:

  1. Mas,COntentnya dah siip. Sayang menurutku butuh pengaturan aja Mas di tulisan Blognya Biar Rapi..heheheh Biar Ntar Kita makin Keren Bikin Blogger-blogger FISIKA FMIPA ..UNEJ

    BalasHapus
  2. Assalamualaikum.... Numpang comment juga nich: "Aduh pak, download materi dari ziddu.com lumayan lemmot. Maybe, scribd.com boleh dicoba, menurutq lebih cepet download-nya, walau harus sign-up ato sign-in dulu" Thanks...............

    N.B.: Buat asisten, don't galak-galak yo.... He...he..he..

    BalasHapus